Membuat Link di Power Point

0

Bookmark and Share

Cara Membuat Link di Power Point. Membuat link atau membuat navigasi yang bisa di “klik” sehingga masuk ke halaman yang diinginkan untuk dituju menggunakan MS. Power Point adalah sangat mudah, tetapi jika anda belum mengetahui caranya mari kita bahas bersama, cara membuat Hiperlink di Power Point.
  1. Pertama, anda harus membuat tulisan yang akan dibuat link menggunakan teks area. Caranya masuk ke Insert --> Shapes --> Pilih Text Box.

  2. Membuat text box

  3. Setelah berhasil membuat tulisan, langsung arahkan mouse kamu ke boxt hasil tulisan yang kamu buat tadi sehingga muncul tanda panah 4 arah seperti gambar, kemudian klik kanan dan pilih “HIPERLINK”.

  4. Pilih Hiperlink

  5. Akan muncul sebuah kotak bantuan, di sebelah kiri kotak pilih baris no.2 yaitu “Place in This Document” jika halaman yang anda tuju masih masuk dalam slider yang kamu buat tersebut. Kemudian pada “Slider Title” pilih nomor halaman yang akan anda tuju.

    arahkan ke Place This Document
Kalau kamu sudah mengikuti langkah cara membuat link di MS. Power Point tersebut, maka kurang lebih hasilnya akan menjadi seperti di bawah ini. Jika tampilan flash belum keluar klik DISINI.


Coba Klik Link Merah, Hijau, atau Ungu.

Begitulah Tutorial Cara Membuat Link di Power Point. Jika anda ingin mempercantik lagi link navigasi agar tidak hanya berupa tulisan (bisa juga berbentuk tombol dengan berbagaimacam variasinya).
Read More >>

Menampakan menu Developer pada Excell

0

Bookmark and Share

Berikut cara menampilkan Menu developer pada Ms. Excell

1. Klik kanan pada ribbon, kemudian click Customize the Ribbon.


 







2. Kemudian akan keluar dialog box Excell Option dan pilih Customize Ribbon


 













3. selanjutnya ceklist Developer.
4. Kemidian klik OK.
5. Menu Developer akan tampil pada tab menu.
 
Read More >>